Demi Petani, Kades RekKerrek sepakati kebijakan strategis dengan POKTAN.
Sebagai desa yang penghasilan utama warganya adalah tani, tentu menjadi keharusan bagi stakeholders desa untuk melakukan trobosan-trobosan baru, untuk tetap menumbuhkan semangat bertani, dan tetap kuat, apalagi disaat-saat pandemi covid sedang melanda. Dalam forum silaturrahmi dengan Poktan (kelompok tani) dan…